Selasa, 14 Mei 2013

Pemuda & Kelautan



KEPULAUAN DI INDONESIA
Indonesia merupakan Negara kepulauan yang letaknya sangat strategis dalam konfigurasi peta bahari. Pulau-pulau di Indonesia membentang sepanjang 3.977 mil diantara Benua Asia dan Australia sekaligus diantara Samudra Hindia dan Samudra Pasifik. Letak itu menempatkan Indonesia pada posisi yang teramat penting dalam lalu lintas pelayaran dan transportasi dunia.

Pulau Indonesia berjumlah kurang lebih 17.504 buah dan tersebar disepanjang. Ribuan pulau terangkai menjadi satu kesatuan yang sambung menyambung. Apabila digabungkan luas perairan dan daratan Indonesia mencapai 1,9 juta  dengan panjang garis pantai mencapai 81.000 km.

Mayoritas pendudukan Indonesia bertempat tinggal dipesisir pantai. Salah satu adalah berorientasi pada kehidupan pada kehidupan bahari dan cenderung menjadi masyarakat terbuka. Hal tersebut membuka ruang bagi terjadinya kontak budaya.

Jauh sebelum abad Masehi, bangsa-bangsa diberbagai belahan dunia menyusuri perairan Indonesia. Kepulauan Indonesia ibarat tempat transit yang strategis bagi para pelaut dunia. Interaksi antara bangsa asing dan bangsa Indonesia mengakibatkan terjadinya perpaduan ( akulturasi ) budaya.

Manajemen Penjualan Salah Satu Marketplace yang Ada di Indonesia

Tugas Mata Kuliah Sistem Informasi Pemasaran Dosen Pengampu : Citra Savitri, S.E., M.M Oleh  Fita Carolin Mashabi MN17G - 17416261...